Home » » Cara Mengetahui Nilai Ping Internet yang Kita Gunakan

Cara Mengetahui Nilai Ping Internet yang Kita Gunakan

Diposting Oleh Bang day ; Hari Jumat, 25 April 2014 Jam 21.18

Sebelumnya saya sudah memposting tentang speed test, bagi sobat yang belum membacanya monggo dibaca. Sebagai kelanjutan artikel tersebut saya ingin menjelaskan sedikit tentang ping. Saya sendiri masih belum paham apa itu ping namun setelah membaca dari beberapa rujukan akhirnya saya sedikit mengerti. Disini saya menjelaskan sedikit apa itu Ping dan cara mengetahui besarnya.

Ping singkatan dari  Packet Internet Gophe. Ping adalah waktu yang dibutuhkan untuk menyampaikan data dari server di internet ke komputer kita. Apabila waktu yang dibutuhkan semakin kecil maka semakin cepat penyampaian datanya dan sebaliknya apabila waktu yang dibutuhkan semakin besar maka penyampaian datanya akan semakin lama bahkan banyak data yang hilang diperjalanan.

Untuk mengetahui ping internet yang kita gunakan kita harus mengetesnya dengan ping test. Berikut caranya :

1. Silahkan sobat kunjungi link pingtest.net

2. Kemudian klik begin test.


3. Silahkan sobat tunggu.


4. Hasilnya tampak seperti ini, terlihat besar ping internet saya yaitu 85 ms, sebenarnya nilai ping seperti itu terlalu besar, kalau bisa berkisar 40 an lah.


Cukup sekian dulu postingan ini, semoga bisa bermanfaat untuk sobat yang singgah ke Blog Bang Dayat.
Berbagi dengan artikel ini :
Ditulis oleh : Bang Dayat
Description: Cara Mengetahui Nilai Ping Internet yang Kita Gunakan , Rating: 5
Reviewer: Bang Dayat, ItemReviewed: Cara Mengetahui Nilai Ping Internet yang Kita Gunakan

Artikel terkait tentang

Berlangganan Artikel BD
Masukkan Email Anda:

 
Support : Bang Dayat
Copyright © 2012-2017. Bang Dayat Blog's - All Rights Reserved

Proudly powered by Blogger